Info Penting, 11 Cara Mencegah Agar Mata Tidak Minus, Murah dan Ampuh

Info Penting, 11 Cara Mencegah Agar Mata Tidak Minus, Murah dan Ampuh

Cara mencegah mata agar tidak minus--Pixabay.com

BACA JUGA:PLN ULP Lubuklinggau Siap Berjuang Meningkatkan Kehandalan untuk Kelistrikan di Kabupaten Muratara

8. Perbanyak Beraktivitas di Luar Ruangan

Menghabiskan waktu di luar ruangan berdampak positif pada kualitas penglihatan, terutama dalam mencegah miopi. 

Itu sebabnya, mulailah sering beraktivitas di luar rumah untuk menjaga kesehatan penglihatan.

9. Gunakan Filter Monitor

BACA JUGA:Inilah 14 Dampak Buruk Obesitas Bagi Kesehatan Tubuh

Untuk mengurangi sinar yang menyilaukan dan radiasi yang dipancarkan layar monitor, gunakan filter glass monitor. 

Berbicaralah pada vendor perlengkapan komputer untuk mendapatkan filter yang baik dan mampu mengurangi pengaruh radiasi. Bukan hanya sekadar meredupkan cahaya monitor.

10. Penggunaan Cahaya yang Cukup

Bekerja dengan cahaya minim dapat menyebabkan kelelahan mata, tapi cahaya yang terlalu terang juga tidak baik. 

BACA JUGA:Inilah 10 Cara Berhenti Merokok yang Ampuh, Nomor 1 Paling Penting

Cara menjaga kesehatan mata dengan mengarahkan cahaya terbaik, jika bekerja menggunakan komputer adalah dari lampu meja bercahaya lembut dari arah samping. 

Kurangi tingkat terang (brightness) monitor. 

Warnanya memang jadi tak terlalu tajam, tapi mata akan jadi lebih nyaman.

11. Kacamata Anti-UV

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: