10 Artis Terkaya Indonesia, Dikuasai Oleh Nama-Nama Beken berikut, Raffi Ahmad bukan Nomor 1

10 Artis Terkaya Indonesia, Dikuasai Oleh Nama-Nama Beken berikut, Raffi Ahmad bukan Nomor 1

10 Artis Terkaya Indonesia, Dikuasai Oleh Nama-Nama Beken berikut, Raffi Ahmad bukan Nomor 1--instagram: raffinagita1717

LINGGAUPOS.CO.ID - Daftar 10 artis terkaya yang ada di Indonesia, dikuasai oleh nama-nama beken berikut, ternyata Raffi Ahmad bukan nomor satu, loh. berikut daftarnya.

Industri hiburan tak lepas dari namanya kesan glamor, bahkan di Indonesia para artis berusaha menunjukkan kesan yang glamor tersebut.

Konon, kesan yang glamor dapat memberikan orang ketenaran dan kekayaan dalam waktu yang singkat, untuk itu banyak orang yang bermimpi untuk terlibat dalam industri tersebut.

Dengan menjadi orang terkenal, harapannya ialah untuk dapat meningkatkan taraf hidup, menjadi orang terkenal dan banyak uang.

BACA JUGA:Akibat Bercanda Soal Bom, Penumpang Pelita Air di Juanda Ditangkap

Meski demikian, hidup dalam sorotan public dan gemerlap dunia hiburan tidak selalu membawa kebahagiaan yang sebenarnya.

Sebab, dalam beberapa kasus, ada artis yang menghadapi tekanan pekerjaan yang tinggi sehingga mereka terjerumus ke dalam konsumsi barang terlarang.

Bahkan, jika melihat ke Negara Korea Selatan, ada beberapa artis yang bahkan sampai bunuh diri, akibat tekanan yang mereka terima.

Namun, disamping itu, ada banyak juga artis Indonesia yang telah mencapai prestasi luar biasa dalam karir mereka, hingga dengan popularitas itu mereka akhirnya memiliki banyak harta dan hidup glamor.

BACA JUGA:Merusak Stiker Caleg yang Ditempel Tanpa Izin di Rumahnya, Disomasi dan Diancam Diproses Ke Jalur Hukum

Mengutip dari berbagai sumber, berikut adalah daftar nama-nama artis terkaya yang ada di Indonesia. Dibawah ini:

10 Artis Terkaya Indonesia

10. Atta Halilintar 

Kita mulai dari yang nomor sepuluh, ada Atta Halilintar yang menduduki posisi ini. Atta dikenal memiliki penghasilan yang sangat tinggi dari channel YouTube nya. Ia diperkirakan meraup kekayaan antara Rp633 juta hingga Rp10 miliar setiap bulannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: