5 Rekomendasi HP Rp2 Jutaan Dengan Spesifikasi Terbaik, Hanya di Juni 2024

Senin 24-06-2024,10:45 WIB
Reporter : Siti Nur Asparina Rauda
Editor : Budi Santoso

4. Vivo Y28

HP Vivo Y28 mengusung layar:  LCD 6,68 inci, resolusi HD Plus (1.608 x 720 piksel), refresh rate 90 Hz, tingkat kecerahan maksimal 1.000 nits, dan kerapatan piksel 264 ppi.

Kemudian dimensi dan bobotnya untuk varian Hijau Zamrud yakni 165.70 (panjang) x 76.00 (lebar) x 7.99mm (tebal), dan  Oranye Senja:165.70 (panjang) x 76.00 (lebar) x 8.09mm (tebal)  Bobot: 199 gram.

BACA JUGA:Catat! Inilah 8 Daftar HP Poco yang Tidak Kebagian HyperOS dari Xiaomi, Begini Alasannya

Vivo Y28 ini diotaki oleh chipset Helio G85 (12 nm). RAM dan media internal berukuran 8GB + 256GB / 8GB + 128GB / 6GB + 128GB.

Kamera belakang punya kamera utama 50 MP (f/1.8) dan kamera depth sensor 2 MP (f/2.4), sementara kamera depan beresolusi 8 MP (f/2.05).

Sistem operasi dan UI Android 14 dengan antarmuka Funtouch OS 14. Baterainya ini juga berkapasitas 6.000 mAh fast charging 44 watt. SIM dan microSD 1 Nano SIM + 1 Nano SIM / 1 MicroSD.

Adapun fitur lainnya yakni NFC multi-fungsi, fingerprint, Bluetooth 5.0, USB Type - C, dual stereo speaker, dan slot microSD serta dual SIM.

BACA JUGA:6 Rekomendasi HP 5G Tahan Banting untuk Driver Ojol, Buruan Cek Dijamin Harga Terjangkau

Mengenai harganya dibanderol Rp2.399 juta untuk varian 6/128GB, Rp2.599 juta untuk varian 8/128GB, serta Rp2.999 juta untuk varian 8/256GB. 

5. Samsung Galaxy A15

Dimensi dan Bobot HP ini berukuran 160.1 x 76.8 x 8.4 mm, berat 200 gram. Layarnya diklaim punya Super AMOLED 6.5 inci dengan resolusi 1080 x 2340 piksel.

Samsung Galaxy A15 ini punya Sistem Operasi: Android 14 dengan antarmuka One UI 6, dengan Chipset Mediatek Helio G99 (6nm). Memori Internal berukuran 128GB dengan RAM 4GB, 6GB, atau 8GB. 256GB dengan RAM 8GB.

BACA JUGA:Ini Lowongan Kerja PT Unipower Teknik Perkasa Palembang

Pada sektor fotografinya, terdapat kamera belakang beresolusi 50 MP (wide) dengan f/1.8 dan autofokus. 5 MP (ultrawide) dengan f/2.2. 2 MP (macro) dengan f/2.4. dan kamera depan: 13 MP (wide) dengan f/2.0.

Sektor dayanya, punya baterai: 5000 mAh dengan pengisian cepat 25W. terdapat juga fitur lainnya yakni Fingerprint (side-mounted), NFC, dan sensor akselerometer. Mengenai harganya dibanderol Rp2.699 juta. (*)

Kategori :