Resep Ramen Tori Paitan Jepang, Berbahan Dasar Mie, Pecinta Kuliner Wajib Recook

Resep Ramen Tori Paitan Jepang, Berbahan Dasar Mie, Pecinta Kuliner Wajib Recook

Resep Ramen Tori Paitan Jepang, Berbahan Dasar Mie, Pecinta Kuliner Wajib Recook-Tangkap Layar-cookpad @devinahermawan

BACA JUGA:INFO LOWONGAN KERJA: Speedshop3 Lubuk Linggau Cari Karyawan Baru, Ini Syarat dan Posisi yang Dibutuhkani

Untuk minyak bawang gurih, cincang halus bawang merah dan bawang putih menggunakan chopper.

Panaskan minyak lalu tumis bawang cincang dengan menggunakan api sedang-kecil sampai kekuningan kemudian tambahkan kecap asin dan penyedap lalu sisihkan.

Siapkan air mendidih, rebus mie hingga matang lalu pindahkan ke mangkuk dan siram dengan kuah kaldu beri ayam chashu, telur ramen, jamur lember, nori, dan minyak bawang di atasnya dan beri cabai bubuk sesuai selera. Tori Paitan Ramen siap disajikan.

Itulah informasi mengenai resep ramen tori paitan Jepang yang bisa kamu buat sendiri di rumah. Semoga informasi ini bermanfaat dan selamat mencoba.(*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: