Resep Ice Cream Cookies Sandwich, Ide Isian Toples Lebaran Idul Fitri 1446 H Disukai Anak-Anak

Resep Kue sajian lebaran Idul Fitri 1446 H-Dokumen-cookpad devina hermawan
LINGGAUPOS.CO.ID – Ice Cream Cookies Sandwich bisa menjadi ide isian toples saat lebaran Idul Fitri 1446 H.
Selain itu sajian ini sangat cocok untuk dihidangkan sebagai penyambut lidah ketika momen kumpul bersama keluarga saat Hari Raya Idul Fitri nanti.
Ice Cream Cookies Sandwich tentunya akan sangat disukai oleh anak-anak karena rasanya yang manis dan lumer di lidah.
Ice Cream Cookies Sandwich adalah cemilan yang lezat dan menyegarkan terdiri dari dua cookies dengan lapisan krim manis di tengahnya.
BACA JUGA:Resep Kue Untir-untir Lebaran, Sajian Tradisional Digemari Semua Kalangan Usia
Camilan ini memiliki kombinasi sempurna antara tekstur renyah dari cookies dan kelembutan serta rasa manis dari krimnya.
Resep Ice Cream Cookie Sandwich terbagi menjadi empat bahan yang terdiri dari bahan utama, bahan pastry cream, bahan lainnya, dan bahan topping.
Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari cookpad pada Sabtu, 22 Maret 2025 berikut ini resep Ice Cream Cookie Sandwich cocok untuk toples lebaran yang murah dan mudah untuk dibuat.
Resep Ice Cream Cookie Sandwich
BACA JUGA:Ide Isian Toples Lebaran Dengan Kue Keciput Wijen, Mudah Untuk Dibuat dan Hemat Biaya
Untuk pembuatan 16-20 pcs
Bahan-bahan:
• Good Time Double Choc
• Good Time Rainbow
BACA JUGA:Cocok Untuk Buka Puasa dan Sahur, Resep Ikan Sarden Rica-Rica Khas Manado
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: