Mendadak Sakit Gigi, Berikut 12 Tanaman yang Dapat Digunakan Sebagai Obat, Sebelum ke Dokter
12 tanaman yang dapat digunakan sebagai obat sakit gigi--freepik
LINGGAUPOS.CO.ID – Jika mendadak sakit gigi, sementara tidak memungkinkan langsung ke dokter ataupun membeli obat di apotik, ada solusinya.
Seperti diketahui, jika mengalami sakit gigi, rasanya tidak tertahankan sehingga bisa mengganggu aktivitasmu.
Menggunakan obat sakit gigi alami merupakan solusi efektif untuk mengatasi permasalahan sakit gigi.
Rasa sakit yang dirasakan saat sakit gigi atau gusi bengkak membuat tidak nyaman dan menghambat aktivitas.
BACA JUGA:5 Produk Kosmetik Berbahaya Dijual Online, Yuk Disimak Apa Saja
Apabila dibiarkan sakit gigi ataupun gusi yang bengkak ini dapat menjadi tanda serius.
Seperti adanya infeksi dalam tubuh. Oleh sebab itu, kamu bisa mencoba menggunakan tanaman ini yang dapat menjadi obat sakit gigi alami agar cepat sembuh.
Berikut beberapa daftar tanaman sebagai obat sakit gigi alami yang bisa dicoba gunakan, seperti dikutip dari berbagai sumber, Selasa 28 November 2023.
1. Akar Jahe
Tanaman akar jahe memiliki sifat antibakteri yang ampuh mengatasi penyakit kurap, sakit kepala, sakit perut dan sakit gigi.
BACA JUGA:Bolehkah Makan Buah di Malam Hari, Apa Manfaatnya Bagi Kesehatan, Berikut Penjelasannya
Agar bisa mengobati sakit gigi dan mencegahnya supaya tidak kambuh kembali. Kamu bisa memotong serta mengupas jahe dahulu.
Pada akarnya, kamu dapat gigit langsung menggunakan gigi yang sakit lalu biarkan sari akar jahenya mencapai area yang sakit.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: