Oknum Perwira Polisi Asal Lubuklinggau Disidangkan Gara-gara WIL

Oknum Perwira Polisi Asal Lubuklinggau Disidangkan Gara-gara WIL

Iptu Hartam menjalani sidang di PN Palembang, Selasa 20 September 2022. Foto: fadli sumeks.co----

BACA JUGA:Berita Trending Senin 19 September 2022, Perampokan di Jalinsum Musi Rawas, Pembobolan ATM di Lubuklinggau

“Saya sudah pasrah, berharap agar terdakwa dapat dihukum seadil-adilnya, serta terdakwa dapat dipecat dari jabatannya sebagai polisi karena telah melanggar kode etik dan mencoreng institusi Kepolisian,” tegas Depy Arianti diwawancarai usai sidang.

Sementara , JPU Indah Kumala Dewi SH membeberkan bahwa terdakwa Iptu Hartam Jalidin SH disangkakan melangga melanggar Pasal 49 huruf a jo pasal 9 ayat (1) Undang-Undang Republik Indonesia No.23 Tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga. (*)

Artikel ini sudah tayang di sumeks.co dengan judul: Demi WIL, Perwira Polisi ini Tinggalkan Anak Istri

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: