Resep Srikaya Ketan Palembang, Desert Manis Cocok Untuk Takjil Buka Puasa

Resep Srikaya Ketan Palembang, Desert Manis Cocok Untuk Takjil Buka Puasa

Srikaya juga bisa dijadikan untuk ide takjil buka puasa mu loh. Atau juga bisa untuk ide jualan. -Tangkap Layar-instagram @ThiaDeputi

BACA JUGA:Resep Burgo Khas Palembang, Menu Favorit Buka Puasa Ramadan

• Masukkan air pandan, aduk rata. Saring adonan.

• Panaskan kukusan, masukkan adonan kedalam cup. Setelah kukusan panas, kukus adonan selama 20 menit dengan api sedang (tutup kukusan di alasi serbet).

• Setelah matang biarkan dingin kemudian simpan dalam kulkas, agar benar-benar set. Siap disajikan. Selamat mencoba.

Cara Membuat Ketan:

BACA JUGA:5 Rekomendasi Minuman Segar Infused Water untuk Berbuka Puasa, Sangat Menyehatkan Bisa Buat Sendiri di Rumah

• Rendam ketan minimal 1 jam. Lalu kukus dengan daun pandan selama 20 menit. 

• Kemudian pindahkan ke dalam panci beri 1 bungkus kara dan 150 ml air masak hingga air menyusut. Lalu matikan api.

• Kukus kembali ketan hingga matang. Lalu ambil Loyang yang telah diolesi minyak permukaannya.

• Ambil ketan lalu tekan-tekan hingga ketan padat, sisihkan. 

BACA JUGA:Catat, ini Jadwal Libur dan Cuti Bersama Lebaran Idul Fitri 2024, Cek Tanggalnya di Sini

Sajikan Srikaya dan ketan secara bersamaan.(*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: