Wadaw, DPRD DKI Jakarta Gelontorkan Rp3 Miliar Demi Seragam Baru dan Pin Emas

Wadaw, DPRD DKI Jakarta Gelontorkan Rp3 Miliar Demi Seragam Baru dan Pin Emas

Wadaw, DPRD DKI Jakarta Gelontorkan Rp3 Miliar Demi Seragam Baru dan Pin Emas--instagram: dprddkijakarta

BACA JUGA:Mudik Gratis Lebaran Bersama Perum Bulog Pakai Bus, Dibuka 5 Maret 2024, Begini Cara Daftarnya

Augustinus mengatakan jika anggaran itu termasuk untuk bagii anggota dewan yang baru melenggang ke Kebon Sirih.

“Untuk pakaian dinas dan atribut bagi pimpinan dan anggota dewan, diperuntukkan bagi Dewan baru,” ujarnya pada Senin, 4 Maret 2024.

Menurutnya pula, kenaikan anggaran pada 2024 ini dikarenakan ada pembelian atribut pin anggota DPRD DKI Jakarta yang berbahan emas.

“Kenapa anggarannya naik dari Rp 1,7 miliar menjadi Rp 3 miliar karena ada pembelian pin emas. Karena pakaian dinas dan atributnya berupa pin emas.” Jelasnya.

BACA JUGA:Guru di Lampung Tewas Digorok Oleh Calon Suaminya, Gegara Hal Sepele, Ayahnya: Minta Pelaku Dihukum Mati

Augustinus mengatakan setiap anggota dewan akan mendapatkan dua pin emas dengan berat 5 gram dan 7 gram.

PIN itupun akan diberikan setiap 5 tahun sekali, setiap kali pergantian anggota DPRD DKI Jakarta berdasarkan hasil Pemilu.

“Diberikan setiap 5 tahun. Pas pelantikan diberikan," Jelasnya. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di kanan atas di aplikasi WhatsApp. Atau gabung di WhatsApp Grup melalui LINK INI. Serta dapatkan update di Facebook di LINK INI. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: