Ganjar Mahfud Menang, Beredar Exit Poll Pemilu di Luar Negeri
Di Luar Negeri Ganjar Mahfud Menang, Beredar Exit Poll Pemilu Luar Negeri--
Belum diketahui apakah hasil tersebut benar atau tidak. Sampai saat ini belum ada penjelasan dari Komisi Pemilihan Umum (KPU).
BACA JUGA:Ketua KPU Diputuskan Bersalah Karena Loloskan Gibran Rakabuming Raka Sebagai Cawapres Pilpres 2024
Sementara itu, diketahui Warga Negeri Indonesia (WNI) di luar negeri sudah mulai memilih pada Senon 5 Februari 2024, tergantung dengan wilayahnya.
Berikut lokasi pemungutan suara di luar negeri.
5 Februari 2024
Hanoi dan Ho Chi Minh City
BACA JUGA:Cara Cek Lokasi TPS Pemilu 2024, Sangat Mudah Bisa Lewat HP
6 Februari 2024
Panama City
8 Februari 2024
Teheran
9 Februari 2024
Amman, Baghdad, Dhaka, Doha, Jeddah, Khartoum, Kepulauan Seychelles, Kuwait City, Manama, Muscat, Riyadh, Sana'a
10 Februari 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: