8 Manfaat Serai untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Dapat Mengurangi Stres

8 Manfaat Serai untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Dapat Mengurangi Stres

8 Manfaat Serai untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Dapat Mengurangi Stres--Pixabay.com

BACA JUGA:4 Jenis Tanaman Hias ini Dapat Mengurangi Stres dan Bisa Menambah Kesan Manis Sebagai Interior Rumah

Serai dapat membantu meredakan gangguan pencernaan seperti kembung dan masalah perut lainnya, hal ini juga dapat membantu merangsang produksi enzim pencernaan.

6. Pengusir Nyamuk

Minyak atsiri yang ada dalam serai seperti citronella dapat berfungsi sebagai pengusir nyamuk alami, oleh arena itu serai sering digunakan campuran di dalam produk pengusir nyamuk.

7. Relaksasi dan Mengurangi Stres

BACA JUGA:Jadwal Kedatangan Rhoma Irama di Muba, Tiba Malam Ini Langsung Cek Sound, Catat Jamnya

Serai juga dapat dijadikan aromaterapi menggunakan minyak esensial aromanya dapat membantu merilekskan tubuh dan pikiran, hal ini dapat membantu mengurangi tingkat stress.

8. Sumber Nutrisi

Serai merupakan sumber nutrisi vitamin A, vitamin C, vitamin B1, vitamin B2 serta mineral seperti kalium, kalsium, magnesium, fosfor dan zat besi.

Nah itulah 8 manfaat serai untuk Kesehatan tubuh, meskipun serai memiliki banyak manfaat untuk Kesehatan, penting untuk diingat bahwa penggunaan serai sebagai pengobatan harus diawasi dengan bijak.

BACA JUGA:Lowongan Kerja BUMN Perum BULOG, Terbuka Untuk Lulusan SMA/SMK hingga S1, Buruan Daftar Berikut Kualifikasinya

Konsultasikan dengan profesional Kesehatan.

Ikuti terus LINGGAUPOS.CO.ID untuk terus mendapatkan informasi menarik, terupdate serta terpercaya setiap harinya, karena LINGGAUPOS.CO.ID selalu ada yang baru.

Jika kalian merasa artikel ini bermanfaat kalian bisa membagikan artikel ini ke semua sosial media yang kalian miliki, seperti yang terterah di bagian bawah artikel.

Terimakasih semoga bermanfaat dan dapat menginspirasi. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: