5 Tips Agar Tidak Ditipu Oknum Petugas Samsat, Bayar Pajak Cepat dan Tepat
Tips bayar pajak di Samsat, agat tidak kena tipu--Freepik
Ternyata uang yang harus dikeluarkan untuk bayar pajak dan biaya ganti plat kendaraan korban Rp3.078.000.
Keesokan harinya Selasa 26 April 2022, korban datang ke kantor Samsat Musi Rawas lagi, dan menyerahkan uang Rp3.078.000, kepada terdakwa di depan pintu kasuk Kantor Samsat Musi Rawas.
Setelah menerima uang dari korban, terdakwa menyerahkan surat tanda terima SPPKB (Surat Pendaftaran Pendataan Kendaraan Bermotor) yang ditandatangani terdakwa sendiri, untuk meyakinkan korban bahwa pajak kendaraannya sudah diurus.
BACA JUGA:Di Mobil Pajero Miliknya Ada Ekstasi, Oknum Anggota Polres Lubuklinggau Divonis
Setelah berjalan waktu dua minggu, korban menanyakan proses pengurusan pembayaran pajak dan perganttian pplat kendaraannya ke pada terdakwa.
Langsung dijawab terdakwa belum selesai, dan terdakwa mengaku sedang dinas ke luar kota.
Setelah berulang kali ditanya korban, terdakwa selalu menjawab belum selesai, maka korban datang langsung ke Kantor Samsat Musi Rawas dan menemui terdakwa.
Lagi-lagi terdakwa beralasan bahwa masih ada persyaratan yang kurang yakni, surat pelimpahan kendaraan dari dealer kepada korban.
BACA JUGA:AKBP Dalizon Dituntut 4 Tahun Penjara Denda Rp250 Juta
Dan terdakwa berjanji dia sendiri akan mendatangi pihak dealer untuk meminta surat penyerahan kendaraan tersebut.
“Tenang bae pak, pajak kamu cuma itulah yang kurang kak. Duit kamu dak bakal ilang kak, tenang bae” kata terdakwa menyakinkan korban.
Lalu korban bertanya lagi. Bagaimana dengan denda pembayaran pajak kendaraan?
Langsung dijawab terdakwa, “Kalau soal denda pacaklah aku yang bayarnyo kak. Kareno itu salah aku nian lambat memprosesnyo pajak mobil kamu.”
BACA JUGA:Dilaporkan Kadishub Lubuklinggau ke Polisi, Wahisun: Iya Bagus, Malah Bagus
Mendengar penjelasan terdakwa, korban pulang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: