Anda Ingin Naik Gaji? Baca Doa Ini

Anda Ingin Naik Gaji? Baca Doa Ini

Ilustrasi doa--

LINGGAUPOS.CO.ID - Doa naik gaji adalah ikhtiar bagi seorang muslim agar rezekinya senantiasa lancar dan Doa ini juga berasal dari ayat Al Quran.

Naik gaji adalah impian setiap pekerja, selain bekerja lebih giat, bagi muslim Doa bisa menjadi salah satu ikhtiar yang bisa dilakukan untuk mewujudkan hal itu.

Bacaan Doa agar naik gaji bisa dilafalkan dan diamalkan umat muslim.

Doa naik gaji ini bisa Anda coba untuk meningkatkan penghasilan Anda.  Seperti diketahui, naik gaji merupakan impian banyak orang. Tidak terkecuali pekerja. Karena itu, diperlukan keseriusan saat berdoa. Sekalipun kita juga harus tetap bekerja keras.

BACA JUGA:Polisi yang Penjarakan Ahmad Dhani, Promosi Jabatan Jadi Wadirresnarkoba Polda Sumatera Selatan

Meski demikian, tidak ada kerincian doa naik gaji. Namun lewat dua doa ini, Insya Allah rezeki Anda lewat penghasilan bulanan akan bertambah. Lantas bagaimana doanya? Simak penjelasan yang dihimpun kami berdasarkan berita yang ditulis pada Selasa, 1 November 2022 lalu.

Seperti dijelaskan di atas, penjelasan doa naik gaji bisa dilakukan dengan membaca beberapa doa ini. Apa saja doanya?  

1. Doa dilancarkan rezeki

اَللَّهُمَّ يَاغَنِيُّ يَامُغْنِيْ أَغْنِنِيْ غِنًى أَبَدًا وَيَاعَزِيْزُ يَامُعِزُّ أَعِزَّنِيْ بِإِعْزَازٍ عِزَّةَ قُدْرَتِكَ وَيَامُيَسِّرَاْلأُمُوْرِ يَسِّرْ لِيْ أُمُوْرَ الدُّنْيَا وَالدِّيْنِ يَاخَيْرَ مَنْ يُرْجَى يَا اللهُ

BACA JUGA:Gara-gara Pria Gondrong di Tepi Jalan, Warga Muratara ini Rayakan Idul Adha di Polres

Alloohumma yaa ghoniyyu yaa mughnii aghninii ginan abadan wa yaa ‘aziizu yaa mu’izzu a’izzani bi-i’zaazin ‘izzatia qudrotika, wa yaa muyassirol umuuri yassir lii umuurod dun-yaa waddiini yaa khoiro man yurjaa yaa allooh.

Artinya: “Ya Allah, Dzat Yang Maha Kaya dan memberikan kekayaan, berilah kekayaan yang abadi kepadaku. Wahai Dzat Yang Maha Mulia dan yang memberikan kemuliaan, berilah kemuliaan kepadaku dengan kemuliaan kekuasaan-Mu. Wahai Dzat yang mempermudah semua urusan, berilah kemudahan kepadaku di dalam semua urusan dunia dan agama, wahai Dzat yang paling diharapkan, ya Allah.”

2. Doa rezeki bertambah

اَللَّهُمَّ زِدْنَا وَلاَ تَنْقُصْنَا وَأَكْرِمْنَا وَلاَ تُوْهِنَا وَأَعْطِنَا وَلاَ تَحْرِمْنَا وَاٰثِرْنَا وَلاَ تُؤْثِرْ عَلَيْنَا وَأَرْضِنَا وَارْضَ عَنَّا

BACA JUGA:2023 ini Tidak Ada Penerimaan CPNS, Prioritaskan PPPK, Pencaker Persiapkan Dirimu

Alloohumma zidnaa wa laa tanqushnaa wa akrimnaa wa laa tuuhinaa wa a’athinaa wa laa tahrimnaa wa aatsirnaa wa laa tu’tsir ‘alainaa wa ardhinaa wardho ‘annaa.

Itulah doa naik gaji yang bisa diamalkan dalam kehidupan sehari-hari. Doa tersebut bisa dibaca secara rutin. Semoga informasi ini berguna bagi Anda.(*)

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: bengkuluekspres.disway.id