Prediksi Inter Milan vs Viktoria Plzen : Di Ambang Kelolosan
Inter Milan akan menjamu Viktoria Plzen di Stadio Giuseppe Meazza - San Siro pada matchday 5 Grup C Liga Champions 2022/2023.-foto : twitter inter-
Kendati situasi pada akhirnya memburuk, Inter siap dengan konsekuensi tak menang yang juga dimiliki pihaknya ketika laga nanti berlangsung. Tim asuhan Inzaghi ini merasa cukup dengan perolehan poin yang mereka miliki.
BACA JUGA:Ganasnya Jeka Saragih : Habisi Fighter Korsel Kurang dari 3 Menit
“Inter masih bisa lolos ke babak 16 besar meski tanpa kemenangan, menyamai hasil Barcelona akan cukup untuk bisa melaju ke tahap berikutnya,” ujar tim Inter.
Melihat riwayat terbantainya Viktoria Plzen di dalam Grup C, tentu Inter punya potensi lebih besar untuk memenangkan pertandingan. Selaku tuan rumah, Lautaro dan kawan-kawan seharusnya menunjukkan perbedaan kelas timnya dengan pengungsi dasar grup.
BACA JUGA:Hasil UFC 280: Makhachev Menang atas Oliveira, Rebut Sabuk Juara
Head to Head (H2H) Inter Milan vs Viktoria Plzen
Berdasarkan riwayat pertandingannya, Inter vs Viktoria Plzen baru bertemu selama satu kali di UCL 2022/2023. Pada pertandingan tersebut, kemenangan diraih oleh tim Inzaghi dengan skor akhir 0-2.
Pertemuan di European Cup/Liga Champions
- Pertemuan: 1
- Inter Milan menang: 1
- Gol Inter Milan: 2
- Seri: 0
- Viktoria Plzen menang: 0
- Gol Viktoria Plzen: 0
Pertemuan Terakhir Inter Milan vs Viktoria Plzen
- 13-09-2022 Plzen 0-2 Inter (UCL)
BACA JUGA:Enea Bastianini : Ngaku Sudah Berusaha Salip Bagnaia
5 Pertandingan Terakhir Inter Milan (M-M-S-M-M)
- 05-10-22 Inter 1-0 Barcelona (UCL)
- 08-10-22 Sassuolo 1-2 Inter (Serie A)
- 13-10-22 Barcelona 3-3 Inter (UCL)
- 16-10-22 Inter 2-0 Salernitana (Serie A)
- 23-10-22 Fiorentina 3-4 Inter (Serie A)
5 Pertandingan Terakhir Viktoria Plzen (K-M-K-M-M)
- 04-10-22 Bayern 5-0 Plzen (UCL)
- 09-10-22 Plzen 2-0 Boleslav (Liga)
- 13-10-22 Plzen 2-4 Bayern (UCL)
- 16-10-22 Jablonec 0-3 Plzen (Liga)
- 23-10-22 Plzen 3-1 Ostrava (Liga)
BACA JUGA:SEA Games 2023 : Indra Sjafri Bakal Gantikan Shin Tae-yong
Perkiraan Pemain Inter Milan vs Viktoria Plzen
Dalam pertandingan melawan Viktoria Plzen, Inter tidak membawa beberapa pemain lantaran cedera. Mereka adalah Dalbert Henrique Chagaz, Marcelo Brozovic, dan Gabriel Brazao. Sedangkan tim Viktoria Plzen, tidak boleh membawa Pavel Bucha akibat mendapatkan kartu merah di pertandingan sebelumnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: