Lulusan Baru Merapat, Ini Deretan Formasi di Kementerian Pada CPNS 2024 yang Bisa Anda Daftar

Kamis 06-06-2024,16:18 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

LINGGAUPOS.CO.ID - Lulusan baru atau fresh graduate wajib simak, berikut deretan formasi di Kementerian  pada CPNS 2024 yang bisa anda daftar. Dibawah ini ulasannya.

Sudah memasuki Juli 2024, yang berarti pembukaan seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) akan tiba.

Untuk itu, teruntuk para lulusan baru anda jangan khawatir tidak dapat mendaftar seleksi CPNS, sebab deretan formasi di kementerian berikut diperuntukkan bagi anda.

Para lulusan baru atau fresh graduate yang juga berkesempatan untuk mengikuti seleksi penerimaan CPNS 2024.

BACA JUGA:Pejuang CASN 2024 Merapat, 5 Fakta Terbaru Tentang Rekrutmen CPNS dan PPPK yang Wajib Kamu Ketahui

Seperti yang diketahui 2024 ini, pemerintah bakal membuka sebanyak 2,3 juta formasi CASN baik CPNS maupun PPPK yang tersebar di instansi pemerintah pusat dan daerah. 

Hal ini artinya, pemerintah membuka peluang besar bagi anda para pejuang Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk dapat mengikuti seleksi CPNS maupun PPPK 2024.

Meskipun peluang yang dibuka besar, anda para lulusan baru tidak perlu bingung untuk mengetahui formasi apa yang dapat anda lamar.

Sebab, berikut LINGGAUPOS.CO.ID telah merangkumnya untuk anda deretan formasi di kementerian yang diperuntukan bagi lulusan baru pada CPNS 2024, dibawah ini.

BACA JUGA:Sudah Daftar Sekolah Kedinasan Tapi Mau Ikut Seleksi CPNS 2024 ? Begini Informasinya

Formasi CPNS untuk Lulusan Baru

1. Kejaksaan Agung 

• Pengelola Data Intelijen

• Pengelola Pengaduan Publik

BACA JUGA:Daftar 5 Kementerian yang Buka Formasi Terbanyak CPNS, Buruan Berpeluangnya Besar

Kategori :