Bansos BPNT Cair Oktober 2024, Ini Nominal Serta Cara Ceknya
Bansos BPNT 2024--Pixabay.com
2. Kemudian isi kolom yang diminta:
• Provinsi
• Kabupaten/kota
• Kecamatan
BACA JUGA:CPNS 2024, Begini Cara Mengetahui Jumlah Pesaing Pada Formasi yang Dilamar, Cek Sekarang
• Desa
3. Isi kolom Penerima Manfaat sesuai KTP
4. Masukkan kode pada kolom yang disediakan
5. Klik "Cari Data"
6. Selanjutnya sistem cek bansos Kemensos akan mencari nama penerima manfaat sesuai wilayah yang diinput. Pastikan tidak ada kesalahan penulisan pada saat mengisi kolom yang diminta.
Nominal Bansos BPNT 2024
Masyarakat yang terdaftar sebagai penerima bansos BPNT akan menerima bantuan dalam bentuk uang. Jumlahnya sebesar Rp200.000 per bulan yang dibagikan dua bulan sekali.
Sehingga setiap pencairan anda penerima akan mendapatkan uang sejumlah Rp400.000, begitupun pada pencairan di bulan Oktober 2024 ini.
BACA JUGA:3 Bocah di Jambi Tewas Akibat Tembok Sekolahan Roboh Saat Hujan Deras, Begini Kejadiannya
Bantuan Pangan Non Tunai ini diberikan untuk membantu biaya kebutuhan sehari-hari masyarakat terutama keperluang pangan. Penerimanya pun adalah mereka yang hidup dibawah garis kemiskinan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: