PPPK Guru 2024, Ini 3 Hal Penting yang Harus Disiapkan, Buruan Catat!

PPPK Guru 2024, Ini 3 Hal Penting yang Harus Disiapkan, Buruan Catat!

Formasi Prioritas PPPK 2024--instagram: pppk.indonesia

• Isi data dengan benar sesuai KTP dan lampirkan KTP/KK/Akte Kelahiran dalam format jpg.

• Jika sudah klik "Ajukan".

• Untuk melihat progres pengajuan, guru bisa melihat melalui menu "Status Perbaikan". Jika perbaikan sudah diterima dan menghasilkan centang hijau di kolom Valid Dukcapil, pendaftaran PPPK bisa dilakukan.

3. Validasi Ijazah

BACA JUGA:Pelamar PPPK 2024 Simak Ini Prosedur Pendaftaran Pendataan Non-ASN Agar Terdata di Database BKN

Pelamar PPPK juga harus melakukan validasi ijazah S1 atau D4 melalui laman https://info.gtk.kemdikbud.go.id/. Berikut adalah langkah-langkahnya:

• Pertama anda buka website https://info.gtk.kemdikbud.go.id/ 

• Login akun dengan masukan username dan password

• Klik menu "Verval Ijazah"

BACA JUGA:PPPK 2024, Ini Syarat Agar Terdaftar di Database BKN, Cek Apakah Kamu Termasuk

• Jika sudah pernah verifikasi ijazah sebelumnya, maka klik "Perbaikan Hasil Validasi"

• Isi formulir yang terdiri dari data

• Perguruan Tinggi

• Masukan Prodi

BACA JUGA:PPPK 2024, Begini Cara Cek Data Honorer di Databese BKN, Jadi Pelamar Prioritas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: