Berhenti Panik! Inilah Cara Mengatasi dan Menghilangkan Bug yang Berbahaya di HP Xiaomi

Berhenti Panik! Inilah Cara Mengatasi dan Menghilangkan Bug yang Berbahaya di HP Xiaomi

HP Vivo V30e.--Instagram @vivo_india.

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Murah dengan Kualitas Video Tinggi Cocok untuk Live TikTok, Buruan Cek!

Melansir dari laman yang sama, pengguna yang tak dapat melakukan apapun pada HP Xiaominya, cobalah untuk perbaiki hal ini.

Anda dapat menuju ke Settings serta lanjutkan ke menu Apps, lalu coba untuk klik Manage Apps serta membuka Security.

Terakhir yakni coba untuk tekan Clear data serta klik Clear all data.

Atau apabila terjadi masalah lainnya pada HP Xiaomi kamu, mungkin kamu dapat lakukan dengan cara merestart ulang guna menyelesaikan masalah tersebut.

BACA JUGA:Ikuti 10 Cara Ampuh Memperbaiki Data Seluler di HP Samsung yang Tidak Bisa Internetan

Ada juga cara lainnya, kamu dapat juga melakukannya dengan cara menghapus cache pada HP Xiaomi, cache ini juga berada pada menu pengaturan jadi sangat mudah untuk kamu cari.

Kemudian, dilansir dari laman Know Your Mobile, terdapat caranya yakni dengan membuka Setting App, lalu klik About Phone serta pilihlah Storage.

Yang kemudian, pilihlah cached data serta lakukan konfirmasi dengan menekan tombol OK.

Dengan mengikuti cara ini bakal menghapus sistem cache pada HP, termasuk menghapus seluruh file yang disimpan sementara.

BACA JUGA:7 Cara Memperbaiki HP Samsung yang Mentok di Logo dan Tak Bergerak dengan Mudah, Cek di Sini

Namun, kamu tidak perlu untuk khawatir, oleh sebab itu bukalah file inti yang dipunya yakni gambar atau media.

File tersebut juga merupakan yang dipakai untuk melakukan tugas secara cepat. Semoga bermanfaat. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: