Penting Untuk Calon Ibu Baru, Ini 4 Cara Cegah dan Mengatasi Sakit Gigi Saat Hamil
Penting Untuk Calon Ibu Baru, Ini 4 Cara Cegah dan Mengatasi Sakit Gigi Saat Hamil-Ilustrasi-Freepik com
BACA JUGA:BBM Pertalite Akan Dihapus, Inilah Update Harga BBM Pertamina Mei 2024
Sikat gigi setidaknya dua kali sehari dan bersihkan gigi menggunakan benang sekali dalam sehari. Gunakan pasta gigi yang mengandung fluoride dan kumurlah dengan obat kumur untuk menguatkan gigi dan mencegah gigi berlubang.
2. Minumlah air atau bersihkan mulut setelah muntah
Minum air putih udan bersihkan mulut akan membantu menghilangkan efek asam lambung pada gigi. Tunggulah setidaknya satu jam setelah muntah sebelum menyikat gigi.
3. Beritahu dokter gigi bahwa sedang hamil
BACA JUGA:Tips Lulus Seleksi Administrasi CPNS- PPPK 2024: 5 Hal Berikut Jangan Dilewatkan
Beritahu dokter jika kamu sedang hamil agar tidak salah dalam memberikan tindakan medis yang dapat membahayakan janin dan ibu.
4. Batasi makanan manis dan karbohidrat
Cobalah untuk makan makanan yang sehat selama masa kehamilan seperti sayuran, biskuit gandum hingga buah.(*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: