Lebaran Idul Fitri 1445 H Belum Lengkap Tanpa Ketupat Kuah Kari Ayam, Yuk Dicoba Cara Buatnya
Lebaran Idul Fitri 1445 H Belum Lengkap Tanpa Ketupat Kuah Kari Ayam, Yuk Dicoba Cara Buatnya -Dokumen-LINGGAUPOS.CO.ID
BACA JUGA:Cobain Resep Udang Rambutan Ala Gacoan, Cocok Ramadan dan Lebaran Idul Fitri 1445 H
Tumis bumbu halus hingga harum. Tambahkan ati ampela, masak lagi sebentar. Tuang santan, beri garam dan gula pasir.
Masak hingga sambalnya benar-benar tanak/matang (keluar minyak) sambil sesekali diaduk dan koreksi rasa. Masukkan kentang, aduk rata. Matikan api. Angkat dan sajikan.
Itulah informasi tentang resep ketupat kuah kari ayam yang bisa dijadikan sebagai hidangan saat lebaran Lebaran Idul Fitri 1445 H bersama keluarga dan orang-orang tercinta. Rasanya enak dan dijamin nagih. Yuk dicoba. Semoga informasi ini bermanfaat. (*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: