7 Fakta Menarik Ketupat Lebaran, Dari Simbol Permintaan Maaf Hingga Wujud Rasa Syukur

7 Fakta Menarik Ketupat Lebaran, Dari Simbol Permintaan Maaf Hingga Wujud Rasa Syukur

7 Fakta Menarik Ketupat Lebaran, Dari Simbol Permintaan Maaf Hingga Wujud Rasa Syukur--instagram: aplausmedia

BACA JUGA:Tertibkan Sarpras, Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Membuat Kantin Pujasera

Hal tersebut dipercaya dapat menolak bala atau pengaruh negatif yang mencoba masuk.

4. Berkaitan dengan Bahasa Austronesia

Fadly menuturkan bentuk ketupat dengan empat sudut, bahasa Austronesia turunan dari kata “epat” yang berarti empat sudut.

Pada dasarnya ketupat memiliki bentuk persegi empat. Walaupun, banyak juga yang dimodifikasi menjadi bentuk lain saat ini.

BACA JUGA:Konsep Amicus Curiae Dalam Praktek Peradilan di Indonesia

5. Disantap bersama kuliner akulturasi

Ketupat kerap kali dipadukan dengan hidangan Nusantara yang juga dipengaruhi kebudayaan Negara lain.

Hidangan tersebut seperti kuah kari yang dipengaruhi kuliner india, atau gulai hidangan yang dipengaruhi oleh kuliner Arab.

Ada pula balado hidangan yang memiliki pengaruh Portugis, semur dan kue kering pengaruh Eropa terutama Belanda, dan manisan pengaruh dari Cina.

BACA JUGA:Kue Lebaran, Resep Good Time Choco Chips, Renyah dan Nikmat, Keluarga dan Tamu pada Suka, Begini Cara Buatnya

6. Memiliki Beragam Sebutan

Nah, berbagai daerah di Indonesia memiliki sebutan yang berbeda-beda terhadap ketupat.

Misalnya di Bali, ketupat ini disebut dengan tipat, oleh orang Sunda dan Jawa ketupat ini disebut dengan Ketupat.

7. Bagian dari tradisi masyarakat Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: