Resep Rujak Mie Kapal Selam Palembang, Hidangan Untuk Buka Puasa Bersama Keluarga di Bulan Ramadan
Rujak mie kapal selam tidak asing lagi bagi warga Kota Palembang disaat bulan puasa Ramadan.-Tangkap Layar-cookpad @mbahntuk
BACA JUGA:30 Tahun Berkuasa, Putin Kembali Menang Telak Pilpres Rusia, AS-Inggris-Ukraina Teriak Curang
• 150 gr mie telur kering
• 1 genggam tauge
• 2 buah timun acar
• Cuko Pempek
Cara Membuat Rujak Mie:
• Goreng pempek dan tahu.
• Seduh tauge dengan air panas. Tiriskan.
• Rebus mie, tiriskan.
BACA JUGA:Berikut ini Undian untuk Babak Semifinal FA Cup, Manchester City Kejar Target Juara
• Potong-potong timun.
• Potong-potong pempek dan tahu.
• Taruh mie di atas mangkok, beri potongan pempek dan tahu.
• Tambahkan tauge dan timun.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: