Resep Rujak Mie Kapal Selam Palembang, Hidangan Untuk Buka Puasa Bersama Keluarga di Bulan Ramadan

Resep Rujak Mie Kapal Selam Palembang, Hidangan Untuk Buka Puasa Bersama Keluarga di Bulan Ramadan

Rujak mie kapal selam tidak asing lagi bagi warga Kota Palembang disaat bulan puasa Ramadan.-Tangkap Layar-cookpad @mbahntuk

BACA JUGA:30 Tahun Berkuasa, Putin Kembali Menang Telak Pilpres Rusia, AS-Inggris-Ukraina Teriak Curang

• 150 gr mie telur kering

• 1 genggam tauge

• 2 buah timun acar

• Cuko Pempek

BACA JUGA:Salat Tarawih Super Kilat di Indramayu Sempat Mendapat Imbauan dan Distop, Kini Dilanjutkan, ini Alasannya

Cara Membuat Rujak Mie:

• Goreng pempek dan tahu.

• Seduh tauge dengan air panas. Tiriskan.

• Rebus mie, tiriskan.

BACA JUGA:Berikut ini Undian untuk Babak Semifinal FA Cup, Manchester City Kejar Target Juara

• Potong-potong timun.

• Potong-potong pempek dan tahu.

• Taruh mie di atas mangkok, beri potongan pempek dan tahu.

• Tambahkan tauge dan timun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: