Profil Fauzi H Amro, Caleg DPR RI yang Meraih Suara Terbanyak di Sumatera, Asal Muratara Sumatera Selatan

Profil Fauzi H Amro, Caleg DPR RI yang Meraih Suara Terbanyak di Sumatera, Asal Muratara Sumatera Selatan

Profil Fauzi H Amro, Caleg DPR RI yang Meraih Suara Terbanyak di Sumatera, Asal Muratara Sumatera Selatan--

BACA JUGA:Kawalpemilu Sebut Prabowo-Gibran Menang Pilpres Tanpa Ada Kecurangan

9. I Nyoman Parta dari PDIP dapil Bali dengan 281.288 suara

10. Sofyan Tan dari PDIP dapil Sumatera Utara 1 dengan 279.318 suara

Berkaitan dengan perolehan ini, Fauzi H Amro mengucapakan syukur.

"Alhamdulillah memacahkan rekor suara terbanyak untuk se Sumatera di Dapil Sumatera Selatan I, dengan raihan suara pribadi 281.499,” kata Fauzi, Sabtu 16 Maret 2024.

BACA JUGA:Imam Senen, Birokrat yang Diperhitungkan Maju Pilkada Lubuk Linggau, Duet dengan Politisi

Dengan perolehan suara ini, menurutnya masyarakat Sumatera Selatan semakin percaya dengan keberadaan Partai Nasdem.

“Amanah ini akan kita buktikan, kepada masyarakat Sumatera Selatan yang telah mempercayai partai Nasdem," ujarnya.

Terpisah Ketua DPD Nasdem H Rachmat Hidayat atau yang dikenal Yopi Karim mengucapkan selamat atas perolehan suara sangat signifikan bagi H Fauzi Amro. 

"Selamat buat kakak Fauzi Amro yang telah meraih suara terbanyak di sumsel 1 dan masuk nominasi 10 besar secara Nasional,” katanya.

BACA JUGA:Menantu Jokowi, Erina Gudono Masuk Bursa Calon Bupati Sleman 2024

“Ado wong kito yang masuk nominasi 10 besar Nasional dan mecahkan rekor, semoga kedepan dapat dipertahankan dan bisa bertambah lagi,ini suatu kebanggaan bagi wong Silampari," harapnya.

Menurutnya, perjuangan dan usahan yang dilakukan Fauzi H Amro untuk masyarakat di Dapil Sumatera Selatan I selama ini memang terbukti dan teruji kebenarannya.

"Usaha yang tidak pernah menghianati hasil "Man jadda wajjada", sukses selalu untuk kakak Fauzi,” katanya.

Ia juga menambahkan, bahwa ini barometer partai Nasdem untuk mengusung kadernya maju di pilkada 2024 khususnya di Silampari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: