Inilah 8 Amalan Saat Sambut Ramadan 2024 yang Penuh Berkah

Inilah 8 Amalan Saat Sambut Ramadan 2024 yang Penuh Berkah

Amalan saat sambut Ramadan 2024 yang penuh berkah.--Freepik

BACA JUGA:Membaca Surat Al-Mulk Secara Rutin Diyakini Dapat Menjadi Penyelamat dari Siksa Kubur

3. Perbanyak membaca Alquran

Jelang Ramadan, kamu juga bisa melakukan amalan lain seperti memperbanyak dan belajar membaca Al-Qur’an.

4. Bekali diri dengan ilmu seputar Puasa Ramadan

Umat Islam bisa membekali diri dengan ilmu yang berkaitan tentang puasa Ramadan. 

BACA JUGA:3 Amalan yang Dapat Dilakukan Wanita Haid di Malam Nisfu Syaban, Yuk Simak Biar Tidak Ketinggalan

Seperti masalah hukum, tata cara, serta berbagai aturan syariat yang berkaitan dengan puasa.

Kemudian mempelajari tentang keutamaan-keutamaan di bulan Ramadan dan cara untuk mendapatkannya sesuai dengan sunnah Nabi Muhammad SAW.

5. Berdoa untuk dipertemukan dengan bulan Ramadan

Disebutkan dalam buku Amalan di Bulan Ramadhan karya Mardiyah, diriwayatkan oleh sebagian ulama salaf, mereka berdoa kepada Allah SWT selama enam bulan menjelang Ramadan dan lima bulan setelahnya agar amalannya diterima. 

BACA JUGA:Inilah 5 Tradisi Unik Warga Indonesia saat Menyambut Ramadan 2024

Dengan berdoa ini juga menjadi salah satu bentuk pengharapan seorang hamba agar dapat berjumpa dengan bulan penuh keberkahan supaya bisa banyak beramal di bulan tersebut.

6. Tata niat

Sebagai umat Islam kamu juga bisa mempersiapkan niat serta kondisi hati dengan bergembira menyambut datangnya Ramadan.

Hal ini merupakan konsekuensi yang logis jika sudah mengetahui kemuliaan dan berlimpahnya ampunan Allah pada bulan suci Ramadan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: