Info Penting, Penyebab dan Cara Mengatasi Ketindihan saat Tidur

Info Penting, Penyebab dan Cara Mengatasi Ketindihan saat Tidur

Cara mengatasi ketindihan--Pixabay.com

BACA JUGA:10 Cara Mengatasi Anak Susah Tidur Malam, Si Ibu Pasti Senang

Masalah tidur seperti narkolepsi dapat mengganggu fase tidur REM, sehingga meningkatkan risiko mengalami sleep paralysis.

Berikut berbagai gejala ketindihan yang umumnya terjadi.

• Tidak mampu bergerak atau berbicara.

• Sensasi tertekan di dada atau kesulitan bernapas selama episode sleep paralysis.

BACA JUGA:10 Cara Mengatasi Anak Susah Tidur Malam, Si Ibu Pasti Senang

• Mengalami pengalaman visual atau auditori yang tidak biasa

Seperti melihat bayangan atau mendengar suara yang sebenarnya tidak ada.

• Bersifat sementara dan berlangsung selama beberapa detik hingga beberapa menit.

• Sensasi kesemutan atau getaran di tubuh.

BACA JUGA:Lagu Hak Azasi Rhoma Irama, Hormati Hak Setiap Orang, Lirik Berisikan Sindiran.

• Perasaan takut atau kecemasan yang intens.

• Terjadi saat seseorang sedang memasuki atau keluar dari fase tidur Rapid Eye Movement (REM). 

Fase ini merupakan saat di mana mimpi intens terjadi dan otot-otot mengalami relaksasi total.

• Beberapa orang dapat mengalami sleep paralysis secara berulang, dengan episode yang sama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: