MAMA Awards 2023, Berikut Daftar Pemenang Hari Pertama, Dari BTS, RIIZE, Hingga TREASURE, dan Lainnya

MAMA Awards 2023, Berikut Daftar Pemenang Hari Pertama, Dari BTS, RIIZE, Hingga TREASURE, dan Lainnya

MAMA Awards 2023, Berikut Daftar Pemenang Hari Pertama, Dari BTS, RIIZE, Hingga TREASURE, dan Lainnya --instagram: mnet_mama

BACA JUGA:Film Bunga Desa Rhoma Irama, Kisah Cinta Anak Dokter

- Galaxy Neo Flip Dimenangkan Oleh: TREASURE

- Favorite Asian Girl Group Dimenangkan Oleh: Kepler

- Favorite Asian Boy Group Dimenangkan Oleh: INI yang berasal dari Jepang

- Favorite International Artist Dimenangkan Oleh: Yoshiki

BACA JUGA:PROMO Diskon Produk Deterjen Bubuk di Alfamart, Sayang Detergent Bubuk Rose Rp9.900

MAMA Awards atau yang dikenal dengan Mnet Asian Music Awards merupakan salah satu ajang peghargaan music besar yang sebagian besar piala dimenangkan artis Kpop, meski ada artis Asia lainnya dalam berbagai kategori penghargaan.

Malam penghargaan itu pertama kali digelar di Seoul pada 1999 dan sejak 2010 acara tersebut sering digelar di banyak kawasan lain Asia, seperti Singapura, Hong Kong, Vietnam, Makau, dan Jepang.

Selain pengumuman pemenang kategori, MAMA Awards 2023 juga menghadirkan sederet penampil, salah satunya duo idola Kpop TVXQ yang membawa “Down”, kemudian dilanjutkan “Rising Sun” yang didahului RIIZE sebagai pembuka.

Ada pula grup idola Jpop JO1 dan INI yang masing-masing menyanyikan “Venus” dan “HANA”. Kedua idola asal jepang itu juga tampil dalam panggung kolaborasi, menampilkan koreografi energik.

BACA JUGA:5 Cara Diet Sehat untuk Ibu Menyusui, Bunda Cantik Wajib Tahu Ya

Sebelumnya, MAMA Awards 2023 hari pertama dibuka oleh koreografi dari Eunchae dari LESSERAFIM, dilanjutkan penampilan rap Lee Young Ji, selanjutnya Zhang Hao ZEROBASEONE yang tampil dengan biola.

Ada pula tiga personel TREASURE yaitu, Hyunsik, Haruto, dan Yoshi mengambil alih panggung membawakan lagu “G.O.A.T”

Itulah daftar pemenang MAMA Awards 2023 di hari pertama. Selamat kepada para pemenang.

Namun, MAMA Awards 2023 hari kedua akan digelar pada hari ini Rabu, 29 November 2023, pada pukul 18.00 KST dan 16.00 WIB. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: