3 Gejala Anda Kecanduan Belanja Online dan Bahayanya, Simak Agar Tidak Menyesal

3 Gejala Anda Kecanduan Belanja Online dan Bahayanya, Simak Agar Tidak Menyesal

3 Gejala Anda Kecanduan Belanja Online dan Bahayanya, Simak Agar Tidak Menyesal--Pixabay.com

BACA JUGA:5 Desain Interior Rumah Estetik Minimalis tapi Menarik

Berikut ini beberapa gejalanya:

1 . Membeli barang yang tidak diperlukan

Seseorang yang mengalami gangguan kontrol impuls bisa membuatnya kecanduan untuk sering membeli barang yang dilakukan karena dorongan hati, bukan kebutuhan. 

Pengidapnya kerap berusaha menyembunyikan kebiasaan buruk tersebut dari orang di sekitarnya.

BACA JUGA:Film Satria Bergitar Rhoma Irama, Nyamar Jadi Pemain Musik Selamatkan Anak Raja

Pengeluaran tanpa memperhitungkan banyak hal membuat barang yang dibeli terus bertumpuk tanpa digunakan.

2. Belanja untuk menghilangkan rasa emosi

Dilansir dari Psychology Today, seseorang yang mengalami kecanduan belanja online berusaha mengurangi emosi dengan cara membeli barang. Cara ini dipercaya dapat mengisi perasaan kesepian dan kepercayaan diri yang rendah. 

Suasana hati yang negatif, seperti bertengkar atau frustrasi juga memicu keinginan untuk berbelanja. Perasaan tersebut hanya sementara dan dapat berganti menjadi rasa cemas atau bersalah.

BACA JUGA:4 Tanaman Pembawa Rezeki Menurut Islam ini Dipercaya Bisa Membawa Keberuntungan Bagi Pemiliknya

3. Rasa bahagia setelah belanja

Saat mengalami kecanduan belanja online, orang tersebut dapat merasakan bahagia sesaat setelah belanja. 

Perasaan gembira tersebut bukan karena sudah memiliki barang tersebut, tetapi dari tindakan saat membelinya. 

Rasa gembira ini dapat menjadi candu yang parah jika tidak segera mendapatkan penanganan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: