Pohon Gharqad Israel Dijuluki Sebagai Pohon Yahudi dan Memiliki Makna Simbolis, ini 5 Faktanya
5 Fakta Pohon Gharqad.--floraofqatar.com
BACA JUGA:Konser Coldplay Terancam Dibatalkan, Didemo Karena Berlangsung di Tengah Konflik Israel-Palestina
Pohon ini mirip dengan pohon 'ausaj dari segi daunnya yang lunak dan dahannya yang berduri.
Adapun bunganya yang berleher panjang, berbau harum, dan berwarna putih kehijauan. Selain itu, buahnya berbentuk kerucut kabarnya dapat dimakan.
Menurut berbagai sumber, pohon ini mirip pohon cemara, tetapi tidak tinggi.
2. Pohon gharqad termasuk spesies Lycium shawii
BACA JUGA:Daftar Lengkap Produk Unilever yang Dinilai Dukung Israel Dijual di Indomaret dan Alfamart
Menurut beragam sumber, pohon ini secara istilah disebut sebagai Boxt horn.
Para ilmuwan bahkan menyebut gharqad merupakan spesies Lycium shawii. Meski begitu, ternyata ada pula sumber yang menyebut gharqad adalah nitraria retusa.
Spesies Lycium arabiacum boiss atau Arabian boxthorn masuk dalam tanaman jenis semak belukar.
Spesies ini memiliki tinggi mencapai satu hingga empat meter.
BACA JUGA:Berikut Daftar Kurma Produk Israel yang Ramai Jadi Sorotan
Laman floraofqatar.com menampilkan informasi tentang Lycium shawii secara detail, beserta gambar-gambar penanamannya.
Menurut situs tersebut, Lycium shawii Roem. & Schult. dalam bahasa Arab disebut awsaj alias duri gurun.
Berdasarkan situs tersebut, tanaman ini memiliki sinonim dalam bahasa Latin adalah Lycium abeliaeflorum, Lycium albiflorum, Lycium arabicum, Lycium barbarum, Lycium cufodontii, Lycium ellenbeckii, Lycium erythraeum, Lycium jaegeri, Lycium javellense, Lycium merkii, Lycium orientale, Lycium ovinum, Lycium persicum, Lycium somalense, Lycium tenuiramosum, Lycium withaniifolium.
3. Pohon gharqad pernah tumbuh di area pekuburan Baqi Madinah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: