Wanita Indonesia Sering Pakai Produk Skincare yang Berasal dari Israel, 5 Produk Skincare Asal Israel
Wanita Indonesia Sering Pakai Produk Skincare yang Berasal dari Israel, 5 Produk Skincare Asal Israel--Pixabay.com
2. Christina Cosmetics
BACA JUGA:Video Viral Penyerangan Pelajar SMA di Muratara, Ternyata ini Motifnya, Polisi Lakukan Penyelidikan
Christina Cosmetics juga menjadi produk merek kecantikan terkenal di Israel dengan menawarkan produk riasan dan perawatan kulit.
Mereka ini bangga mengembangkan produk inovatif dan berkualitas tinggi yang memenuhi berbagai jenis dan kebutuhan kulit.
Produk ini diformulasikan dari bahan-bahan alami, memastikan aman dan lembut di kulit jika dipakai. Christina Cosmetics juga memiliki upaya untuk memberdayakan konsumennya dengan menyediakan produk untuk meningkatkan kecantikan alami mereka.
3. Dr. Fischer
BACA JUGA:Sinopsis Film Child's Play, Kisah Horor Mengerikan Boneka Yang Kesurupan Jiwa Pembunuh Berantai
Dr Fischer menjadi salah satu produk Israel yang terkemuka. Cukup dikenal sebagai produk perawatan kulit berkualitas, merek ini menjadi yang terpercaya selama bertahun-tahun.
Produk mereka juga diformulasikan dengan bahan-bahan alami membuat kulit lembut dan cocok dipakai untuk semua jenis kulit.
4. Lavido
Lavido merupakan produk kecantikan dari Israel yang mendapatkan popularitas selama bertahun-tahun.
BACA JUGA:Biodata Bella Hadid, Model Asal Amerika Serikat yang Membela Palestina
Merek ini dengan bangga mengembangkan produk inovatif dan berkualitas tinggi yang memenuhi untuk berbagai jenis dan kebutuhan kulit wanita.
Produk yang dikeluarkan Lavido diantaranya alas bedak, concealer, bedak, lipstik, dan eyeshadow. Formulasi merek ini dibuat dengan memakai bahan-bahan alami sehingga dipastikan aman dan lembut di kulit. Produk ini juga bisa meningkatkan kecantikan alami.
5. Sabon
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: