4 Preman Paling Ditakuti di Indonesia, Siapa Saja Mereka, Yuk Simak

4 Preman Paling Ditakuti di Indonesia, Siapa Saja Mereka, Yuk Simak

4 Preman Paling Ditakuti di Indonesia, Siapa Saja Mereka, Yuk Simak--Pixabay.com

LINGGAUPOS.CO.ID - Preman adalah sebuah istilah yang merujuk kelompok orang yang kerap melakukan pemerasan terhadap orang lain. 

Kata preman sendiri berasal dari serapan bahasa belanda yaitu Vrijman yang memiliki arti orang bebas. 

Aksi preman di Indonesia sudah mulai eksis saat masa penjajahan.

Karena lilitan ekonomi sekelompok orang nekat untuk memeras mencuri dan lain-lain, karena ini lah premanisme di cap sebagai hal jelek. 

BACA JUGA:Ternyata Ini Alasan Operasional RS dr Sobirin Dihentikan Pegawai Non ASN Masih Ada Harapan

Ada banyak kelompok preman yang ada di Indonesia akan tetapi 4 nama ini adalah yang  sering terdengar serta ditakuti, siapa saja? Yuk simak. 

Mengutip dari berbagai sumber inilah tiga preman yang ditakuti di Indonesia.

4 Preman yang Ditakuti di Indonesia 

1. John Kei

BACA JUGA:Manfaat Permen Karet untuk Kesehatan Otak, Otak Langsung Encer Diajak Berpikir

Yang pertama adalah Jhon Kei, ia dikenal sebagai raja preman di Jakarta.

John Kei adalah pemimpin geng Key yang sangat ditakuti di Jakarta Ia terkenal karena kebrutalannya dan pengaruhnya yang luas.

Meskipun ia telah dipenjara beberapa kali Namanya tetap menjadi simbol ketakutan bagi banyak orang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: