Kabar Gembira, KAI Akan Luncurkan Kereta Ekonomi Baru, Cek Spesifikasi Gerbongnya, Selamat Tinggal Kursi Tegak

Kabar Gembira, KAI Akan Luncurkan Kereta Ekonomi Baru, Cek Spesifikasi Gerbongnya, Selamat Tinggal Kursi Tegak

KAI segera luncurkan kereta Ekonomi Baru yang disebut Kereta Ekonomi New Generation yang rencanannya akn memperkuat jajaran operasional di KA Jayabaya.-kai---

BACA JUGA:E wallet bar new DANA, Dapatkan Saldo DANA Hingga Jutaan, Awas Penipuan!

Tiket murah tersebut di siaokan oleh KAI di ajang KAI Expo 2023nyang akan digelar di Jakarta Convention Center (JCC) pada 29 September s.d 1 Oktober 2023

Dalam even tersebut KAI menjual tiket Kereta Luxury hanya Rp 300.000, kelas eksekutif Rp 150.000, kelas bisnis Rp 100.000 dan kelas ekonomi Rp 50.000 untuk keberangkatan 1 hingga 31 Oktober 2023.

Dalam ajang tersebut KAI menyiapkan sekitar 73.500 tiket untuk berbagai perjalanan KA Jarak Jauh luxury, eksekutif, bisnis, dan ekonomi dengan tarif diskon. 

Adapun kereta api mendapatkan tarif promo di antaranya KA Argo Bromo Anggrek (Gambir - Surabaya Pasarturi pp), KA Fajar Utama Yogyakarta (Pasarsenen - Yogyakarta pp), KA Turangga (Bandung - Surabaya Gubeng pp) dan lainnya.(*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id