Maulid Nabi 2023, ini Kisah yang Menyentuh Hati, Mimpi Ibunda Rasulullah Keluarkan Cahaya, Bikin Merinding

Maulid Nabi 2023, ini Kisah yang Menyentuh Hati, Mimpi Ibunda Rasulullah Keluarkan Cahaya, Bikin Merinding

Kisah Amina dan Abdullah, orang tua Nabi Muhammad SAW--freepik

“Sungguh di antara kalian akan ada seorang pembawa peringatan ‘atau’ orang yang melahirkan seorang pembawa peringatan.” Ketika itu Sauda menunjuk kepada Aminah.

Ternyata, mimpi itu pun terbukti. Dari Abdullah dan Aminah, lahirlah bayi yang diberi nama Muhammad.

BACA JUGA:5 Amalan Menjelang Maulid Nabi Muhammad SAW, Libur Nasional, Adakah Cuti Bersama

Saat masih berusia enam tahun, ia ditinggal wafat ibundanya. Ayahnya Abdullah, bahkan lebih dulu meninggalkannya sejak ia masih berada dalam kandungan sang Ibu.

Namun, Muhammad pun tumbuh besar di bawah bimbingan Allah dan menjadi Rasul-Nya.

Dia pun akhirnya menjadi pemimpin yang diakui dunia, hingga Michael H Hart meletakkannya pada urutan pertama dalam bukunya Seratus Manusia Paling Berpengaruh di Dunia.

Nah, itulah kisah singkat mengenai orang tua baginda Rasulullah.

Semoga dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, kita semakin menggenal junjungan besar umat muslim tersebut. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: