Lolos dari Cinta Si Pahit Lidah, Dayang Torek Disembunyikan Pendekar Lubuklinggau, Lokasinya Nggak Disangka
Asal usul nama Lubuklinggau dari cerita rakyat Si Pahit Lidah-ilustrasi-linggaupo.co.id
BACA JUGA:17 Agustus Lebih Asyik Ada Karnaval Budaya, Berikut Sejarah dan Contoh Pelaksanaannya
Sesuai dengan namanya, Si Pahit Lidah memiliki sumpah yang sakti.
Perkataan Si Pahit Lidah adalah kenyataan pahit bagi setiap yang mendengarnya.
Siapa yang tidak suka akan merasakan akibat dari sumpah sakti Si Pahit Lidah.
Linggau makin mengkhawatirkan keselamatan Dayang Torek, yang ternyata tidak menyenangi Si Pahit Lidah.
BACA JUGA:10 Agustus Diperingati Hari Veteran Nasional, Yuk Simak Sejarahnya dan 4 Kelompok Veteran
Si Pahit Lidah berkeinginan mempersutingnya dan seluruh anggota keluarga kerajaan tidak merestui.
Untuk menghindari Si Pahit Lidah, linggau pun menyembunyikan Dayang Torek di dasar sungai.
Linggau sengaja membuat lubuk yang dalam dengan mengucapkan taring giginya ke dasar sungai.
Di situlah dayang torek bersembunyi. Dayang Torek selamat dari incaran Si Pahit Lidah.
BACA JUGA:Ikan Semah Disebut Juga Ikan Dewa, Menu Para Sultan, Harganya Selangit, Ini Alasannya
Bukan hanya itu, tidak seorang pun mengetahui keberadaan lubuk persembunyian Dayang Torek.
Masyarakat Lubuklinggau percaya bahwa dari banyaknya lubuk yang terdapat di Sungai Kelingi di Lubuklinggau.
Masyarakat percaya bahwa dalam setiap tahun lubuk tersebut akan memakan korban.
Mereka adalah para gadis berwajah cantik yang akan menemani Dayang Torek dalam persembunyiannya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: