Denmark Vs Tunisia: Tim Dinamit tak Meledak, Skor Berakhir Kacamata

Denmark Vs Tunisia: Tim Dinamit tak Meledak, Skor Berakhir Kacamata

Denmark harus berbagi point tatkala meladeni perlawanan Tunisia di laga pertama Grup D Piala Dunia 2022.-twitter.com/FIFAWorldCup-

BACA JUGA:Dahlan Iskan Nyalakan Obor Tanda Porwanas di Malang Raya Dimulai

Dari tendangan sudut itu, bola dari Eriksen ditanduk oleh Christensen dan mengarah ke Cornelius.

Cornelius sempat menyentuh bola dengan kepalanya, tapi bola membentur tiang gawang.

Tendangan Lindstrom sempat mengejutkan kiper Tunisia. Namun, Dahmen masih bisa menepisnya.

Wasit sempat mengecek VAR untuk melihat potensi handball di kotak penalti Tunisia. Namun, wasit menyatakan tidak ada penalti.*

BACA JUGA:Portugal vs Ghana: Buktikan Ronaldo!

Susunan Pemain :

Denmark : Kasper Schmeichel; Joachim Andersen, Simon Kjaer (Jensen 65'), Andreas Christensen; Rasmus Kristensen, Thomas Delaney (Damsgaard 45+1'), Christian Eriksen, Pierre-Emile Hojbjerg, Joakim Maehle; Andreas Skov Olsen Lindstrom 65'), Kasper Dolberg (Cornelius 65')

Tunisia : Aymen Dahmen; Montassar Talbi, Yassine Meriah, Dylan Bronn; Mohamed Drager (Kechrida 88'), Ellyes Skhiri, Aissa Laidouni (Sassi 88'), Ali Abdi; Anis Ben Slimane (Sliti 67'), Youssef Msakni (Mejbri 80'); Issam Jebali (Khenissi 80')

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: