5 Makanan Bikin Awet Muda, Gak Perlu Operasi Plastik

Sabtu 30-09-2023,16:00 WIB
Reporter : M Raihan Putra
Editor : M Raihan Putra

4. Kacang-kacangan

Kacang-kacangan sangat penting untuk menjaga kulit agar tidak keriput dan menjaga keelastisannya.

Kacang-kacangan seperti kacang almond, kacang kenari, atau biji bunga matahari, bisa kalian jadikan cemilan sehat.

Karena kacang-kacangan yang disebutkan sebelumnya memiliki kandungan vitamin E serta omega 3 yang menjaga kulit tidak keriput.

BACA JUGA:Lirik Lagu Tak Mampu Lupa, Putri Ariani America’s Got Talent 2023, Kirain Cuma Lagu Ternyata Kisahku

5. Kentang

Makanan yang dapat dengan mudah kalian dapatkan dimanapun ini kaya akan manfaat yang bisa membuat kulit kalian lebih cerah dan sehat.

Tak hanya mudah didapatkan, kentang juga lumayan murah, bisa jadi menu sehat di akhir bulan, kalian bisa membuat aneka olahan kentang, seperti kentang goreng, kentang rebus dan lainnya.

Nah untuk awet mudah tak perlu mahal-mahal kan cukup makan 5 makanan yang telah disebutkan di atas kalian akan awet muda.

BACA JUGA:Profil dan Biodata Putri Ariani Juara 4 America’s Got Talent 2023

Itulah informasi mengenai 5 makanan bikin awet muda.

Ikuti terus LINGGAUPOS.CO.ID untuk mendapatkan informasi menarik, ter up to date, bermanfaat serta terpercaya setiap harinya, karena LINGGAUPOS.CO.ID selalu ada yang baru, semoga bermanfaat. (*)

 

 

Kategori :