Pemkab Musi Rawas Diminta Segera Salurkan Bantuan Korban Banjir, Polisi Sudah

Senin 13-03-2023,06:45 WIB
Reporter : Endang Kusmadi
Editor : Endang Kusmadi
Pemkab Musi Rawas Diminta Segera Salurkan Bantuan Korban Banjir, Polisi Sudah

1.  Kecamatan BTS Ulu Cecar

- Desa Pangkalan Tarum = 95 KK 350 Jiwa, 1 Sekolah dan 1 Kantor Desa

- Desa Pelawe = 80 KK 341 Jiwa

- Desa Sadu = 27 KK, 139 Jiwa dan 1 Jembatan Gantung Putus

- Desa Lubuk Pauh = 35 KK 140 Jiwa

- Desa Mulyoharjo = 15 KK, 43 Jiwa dan 1 Tempat Ibadah

- Desa Tambangan = 10 KK 32 Jiwa

Posko Kesehatan sudah didirikan di masing-masing desa di Kecamatan BTS Ulu yang terendam banjir.

BACA JUGA:Peduli Korban Banjir, Lily Ridwan Mukti: Apa yang Dirasakan Masyarakat Musi Rawas Saya Ikut Merasakan

2. Kecamatan Kelingi

- Kelurahan Kelingi = 427 KK 1304 Jiwa, 1 Mushola dan 1 Polindes

- Desa Bingin Jungut = 600 KK 1800 Jiwa

- Desa Pulau Panggung = 420 KK 1530 Jiwa 1 Jembatan Gantung Putus

- Desa Mandi Aur = 198 Kk 537 Jiwa

- Desa Binjai = 35 KK 81 Jiwa

- Desa Mambang = 87 KK 287 Jiwa

Kategori :