
Bukan hanya pendatang yang berpose untuk mendapatkan foto terbaik. Warga lokal pun tak kalah ingin mendapatkan spot foto tercantik dengan latar Masjid Agung As-Salam.
Tak hanya menjadi lokasi bermain anak-anak dan keluarga.
Di sekeliling lingkungan masjid banyak pedagang makanan yang menjadikan lokasi ini pusat kuliner malam.
BACA JUGA:Korban Tewas Sekeluarga yang Diinformasikan Kelaparan, Diduga Diracun
Banyak pula pedagang mainan yang mencoba peruntungan rezekinya.
Ramainya anak-anak seolah menjadi ladang bagi dagangan mereka yang tak pernah sepi pembeli.
Usai membeli mainan yang harganya juga tak menguras kantong orang tua.(*)