Cara Cek Daya Tampung UTBK SNBT 2025 Di Semua Prodi di PTN, Peserta Wajib Tahu

Cara Cek Daya Tampung UTBK SNBT 2025 Di Semua Prodi di PTN, Peserta Wajib Tahu

Cara Cek Daya Tampung UTBK SNBT 2025 Di Semua Prodi di PTN--

• Pilih anak panah ke bawah pada “UTBK SNBT”

• Lalu klik “Daya Tampung SNBT”

• Kemudian akan muncul “Daya Tampung Program Studi Jalur SNBT 2025”

Selanjutnya setelah ditampilkan daftar nama universitas, anda cukup klik PTN mana yang akan kamu cari daya tampungnya.

BACA JUGA:4 Pelajar MAN 1 Lubuk Linggau Raih Juara Content Writer Competition Silampari 2025 Linggau Pos Online

Seperti contoh Universitas Sriwijaya ada di Nomor- 15, Universitas Airlangga di nomor-43 dan sebagainya.

Anda klik dan akan muncul daftar prodi, daya tampung SNBT 2025, peminat di tahun 2024, dan apakah diperlukan portofolio atau tidak. Semua akan ditampilkan di sana.

Jadwal SNBT 2025

Berikut jadwal Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2025, mulai dari pendaftaran akun hingga masa unduh sertifikat yang wajib para peserta catat.

BACA JUGA:Perbanyak Ajaran Keagamaan, SD Negeri 48 Lubuk Linggau Gelar Berbagai Lomba Hingga Pesantren Ramadan di Bulan

• Registrasi akun SNPMB siswa: 13 Januari-27 Maret 2025 

• Pendaftaran UTBK-SNBT: 11-27 Maret 2025 

• Pembayaran biaya UTBK: 11-28 Maret 2025 

• Pengumuman hasil SNBT: 28 Mei 2025 

• Masa unduh sertifikat UTBK: 3 Juni-31 Juli 2025.

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: