Mau Kuliah? Inilah 7 Universitas Negeri Termurah di Indonesia, Buruan Cek Juga Akreditasinya di Sini
Universitas Negeri termurah di Indonesia.--Freepik
LINGGAUPOS.CO.ID – Mengemban pendidikan tinggi di Indonesia menjadi sebuah hal penting seiring dengan perkembangan ekonomi serta persaingan global.
Namun, untuk biaya pendidikan yang tinggi, kerap kali menjadi sebuah hambatan untuk para banyak calon mahasiswa yang ingin melanjutkan pendidikan kejenjang lebih tinggi.
Diambil dari berbagai sumber yang dikutip pada Rabu, 29 Mei 2024, kebanyakan para siswa SMA/SMK yang berat untuk lanjutkan jenjang lebih tinggi sebab berpikir bahwa kuliah bakal memakan biaya yang lumayan besar.
Namun, padahal masih banyak perguruan tinggi yang murah yang bisa jadi pertimbangan kamu untuk melanjutkan kuliah.
BACA JUGA:Mau Kuliah Hukum, ini Loh 6 Universitas Jurusan Hukum Terbaik di Indonesia 2024, Buruan Cek!
Biasanya Universitas negeri kerap menetapkan biaya pendidikan dengan mempertimbangkan penghasilan serta tanggungan kedua orang tua, sehingga teman-teman tak perlu merasa khawatir untuk mendapat UKT yang mahal.
Jika kamu mau kuliah di Universitas negeri, yuk simak informasi dibawah ini rekomendasi Universitas negeri termurah yang bisa jadi pilihan kamu.
1. Universitas Gadjah Mada
Universitas negeri ini termasuk perguruan tinggi unggulan yang terletak di Yogyakarta.
Universitas Gadjah Mada ini terkenal sebagai tiga kampus terbaik yang ada di Indonesia.
Selain biaya hidup yang murah, biaya kuliahnya juga cenderung sangat murah yakni dimulai dari UKT Gol.1 sebesar Rp500 ribu saja per semesternya. Adapun akreditasi pada kampus ini yaitu A.
2. Universitas Negeri Yogyakarta
Adapun kampus di Yogyakarta ini juga memiliki biaya kuliah termurah, yang mana kampus ini mempunyai berbagai fakultas dan jurusan yang beragam.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: