Pilkada Musi Rawas 2024, PWI Mura Bentuk Mappilu dan Buka Posko Pengaduan
Ketua PWI Musi Rawas, Jhuan Silitonga didampingi Ketua Mappilu PWI Musi Rawas, Irhamudin serta pengurus foto bersama usai Rapat Diskusi Pengurus PWI Musi Rawas di Sekretariat PWI Musi Rawas, Kompleks Ruko Agropolitan, Jumat 17 Mei 2024. -Foto: Dokumen PWI Musi Rawas.-
BACA JUGA:Pilkada Musi Rawas, Suwarti dan HRW Bergabung, Sama-sama Lanjutkan Visi Darussalam, Benarkah
"Selamat bertugas, berikan yang terbaik untuk daerah, bekerja secara profesional dan berkualitas sehingga kontribusi pers melalui Mappilu ini dapat menghasilkan Pilkada yang Bersih, Berkualitas dan Berintegritas," harap Jhuan.
Adapun struktur Koordinator Mappilu PWI Musi Rawas yakni Pembina dan Penanggungjawab: Jhuan Silitonga, Ketua: Irhamudin, Wakil Ketua: Firmansyah dan Sekretaris: Rah Zainal.(*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: