Ingin Daftar Bintara dan Tamtama Polri? Ketahui Perbedaannya di Sini
Ratusan Calon Bintara dan Tamtama Polri Gelombang I, Tahun 2024, mendaftarkan diri mengikuti tes penerimaan di Mapolres Mura.-Foto: Humas Polres Musi Rawas-
BACA JUGA:5 Instansi ini Buka Peluang CPNS 2024 Bagi Lulusan SMA Sederajat Semua Jurusan di Formasi Berikut
3. Brigadir Polisi Kepala (Bripka);
4. Brigadir Polisi (Brigpol);
5. Brigadir Polisi Satu (Briptu); dan
6. Brigadir Polisi Dua (Bripda).
Bintara Polri yang baru selesai melaksanakan pendidikan pertama setelah lulus terpilih akan mendapatkan pangkat Bripda atau Brigadir Dua.
Selain beberapa hal yang disebutkan, perbedaan lain antara Bintara dan Tamtama Polri adalah periode pendidikan. Bintara Polri menjalani pendidikan selama 7 bulan, sedangkan Tamtama Polri menjalani pendidikan kurang lebih selama 5 bulan.
Demikian perbedaan antara Bintara dan Tmatama Polri, bagi casisjuara yang sedang mempertimbangkan untuk mengikuti rekrutmen Bintara maupun Tamtama Polri, casisjuara bisa melakukan persiapan bersama dengan bimbingan belajar Casispolriid di sini.(*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: