Kapan Lailatul Qadar? Simak Begini Tanda-Tanda Munculnya Malam Penuh Keistimewaan Itu

Kapan Lailatul Qadar? Simak Begini Tanda-Tanda Munculnya Malam Penuh Keistimewaan Itu

Kapan Lailatul Qadar? Simak Begini Tanda-Tanda Munculnya Malam Penuh Keistimewaan Itu--Pixabay.com

BACA JUGA:Lakso Khas Palembang, Menu Takjil Buka Puasa Ramadan 1445, Begini Cara Buatnya

Namun Rasulullah SAW menyebutkan bahwa malam Lailatul Qadar akan datang pada 10 hari terakhir di bulan ramadan, sebagaimana bunyi sabdanya berikut, yang artinya:

“Carilah lailatul qadar pada tanggal ganjil di sepuluh malam terakhir bulan Ramadan.” (HR. Bukhori)

Selanjutnya, saat Rasulullah SAW ditanya oleh para sahabat, kemudian beliau menjawab terdapat beberapa ciri-ciri malam lailatul qadar seperti malam yang terang dan bercahaya, udara yang sejuk, langit cerah, hingga angin yang tenang.

Artinya: “Rasulullah SAW pernah ditanya tentang tanda-tanda lailatul qadar, maka beliau bersabda: Yaitu malam yang terang dan bercahaya, udaranya tidak panas dan tidak dingin, tidak ada mendung tidak ada hujan, tidak ada gerak angin dan tidak ada bintang yang dilempar. Paginya matahari terbit dengan terang tapi tidak terlalu memancar.” 

BACA JUGA:Ibu-Ibu Jangan Bingung, Inilah Rekomendasi Menu Buka Puasa Selama 10 Hari Ramadan yang Pasti Menggugah Selera

Maka dari itu, dari penjelasan Rasulullah SAW diatas, dapat kita tarik kesimpulan mengenai tanda-tanda malam lailatul qadar yaitu sebagai berikut:

• Pada saat malam itu merupakan malam yang terang dan bercahaya 

• Malam itu juga udaranya tidak panas dan tidak dingin

• Tidak ada mendung juga

BACA JUGA:Dijamin Aman, Inilah 8 Tips Liburan Hemat dan Menyenangkan Saat Ramadan

• Tidak juga turunnya hujan

• Tidak ada gerak angin

• Serta tidak ada bintang yang dilempar.

Nah, itulah tanda-tanda akan kemunculan malam lailatul qadar, malam kemuliaan yang akan terjadi di bulan Ramadan. Semoga ulasan ini bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: