Begini Cara Mengatasi Susah BAB saat Puasa, Lakukan Hal Mudah ini
Begini Cara Mengatasi Susah BAB saat Puasa, Lakukan Hal Mudah ini--Pixabay.com
BACA JUGA:Kesbangpol Kota Lubuk Linggau Sukses Gelar Seleksi Calon Paskibraka 2024, Diikuti Ratusan Pelajar
Selain itu, untuk melancarkan pencernaan, perbanyak juga konsumsi makanan yang memiliki kandungan serat. Yang bisa ditemui pada sayur-sayuran, buah, biji-bijian, sereal, gandum dan beras merah.
Kemudian sempatkan juga untuk berolahraga dengan intensitas ringan sampai sedang secara teratur minimal 30 menit setelah berbuka.
Dan yang tak boleh diabaikan ialah, untuk selalu kurangi asupan yang bisa memicu susah BAB saat puasa, misalnya produk olahan susu, kafein dan merokok.
Serta ingatlah jika anda mulai merasa sakit perut pertanda mau BAB segeralah ke kamar mandi dan jangan menundanya.
BACA JUGA:Geng Beraksi Malam Ramadan 2024 di Lubuk Linggau, Remaja Dikeroyok, HP Dirampas
Nah, itulah ulasan mengenai cara mengatasi susah BAB pada saat puasa. Semoga ulasan ini bermanfaat. (*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di kanan atas di aplikasi WhatsApp. Atau gabung di WhatsApp Grup melalui LINK INI. Serta dapatkan update di Facebook di LINK INI.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: