Muhammadiyah Usulkan Sidang Isbat Awal Ramadan 1445 H Dihapus, BRIN: Menyinggung Ormas Pengamal Rukiyat

Muhammadiyah Usulkan Sidang Isbat Awal Ramadan 1445 H Dihapus, BRIN: Menyinggung Ormas Pengamal Rukiyat

Atas usulan Muhammadiyah Sidang Isbat Dihapus,, muncul anggapan pengamal rukyat tidak diberikan tempat. -Ilustrasi-Pixaby.com

BACA JUGA:Pria di Bekasi Gugat ke MK Terkait Syarat Usia di Lowongan Kerja: Menimbulkan Konflik Pencari Kerja

Jika Sidang Isbat masih tetap digelar, menurut Abdul Muti, hanya membuang anggaran, karena sudah bisa dihitung sebelumnya. 

Dengan tidak diadakan Sidang Isbat, menurut Abdul Muti, akan lebih menghemat anggaran negara. 

Apalagi Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) sendiri sudah memberikan prediksi perhitungan awal Ramadhan dengan kriteria MABIMS. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di kanan atas di aplikasi WhatsApp. Atau gabung di WhatsApp Grup melalui LINK INI. Serta dapatkan update di Facebook di LINK INI. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: