Prediksi Toulouse vs Benfica, Europa League, Jumat 23 Februari 2024, Kick Off 00.45 WIB
Prediksi Toulouse vs Benfica, Europa League, Jumat 23 Februari 2024, Kick Off 00.45 WIB--instagram: slbenfica
LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal Europa League memasuki leg kedua babak playoff menjadwalkan pertandingan antara Toulouse vs Benfica, pada jumat 23 februari 2024, kick off dimulai pada pukul 00.45 WIB.
Jika kalian ingin menyaksikan pertandingan ini, kalian bisa menelisik prediksi yang telah LINGGAUPOS.CO.ID rangkum, mulai dari preview, head to head, susunan pemain sampai dengan prediksi skor akhir, sebagai berikut:
Prediksi Toulouse vs Benfica, Europa League
Preview
Di leg pertama babak playoff Europa League yang mempertemukan keduanya dimenangkan oleh Benfica dengan skor tipis 2-1.
Pada pertandingan ini akan berlangsung di Stadion Toulouse, Prancis kandang Toulouse, asa tuan rumah yang ingin membalas kekalahan mereka sebelumnya.
Saat ini tuan rumah Toulouse berada di posisi ke-13 klasemen sementara Ligue 1 dengan raihan 23 poin dari 22 pertandingan, di lima pertandingannya dengan tiga hasil menang dan dua hasil kalah.
Satu dari kemenangan pada edisi tersebut didapat Toulouse atas Monaco dengan skor tipis 2-1, sementara Benfica sebagai pemuncak klasemen sementara dengan meraih 55 poin dari 22 pertandingan.
Mereka tampil impresif di liga pada lima pertandingan terakhirnya mereka dengan empat hasil menang dan satu kali imbang.
Di pertandingan terakhirnya Benfica meraih kemenangan besar atas Vizela dengan skor telak 6-1.
Head to Head
Di atas kertas Benfica lebih unggul dari Toulouse di dua pertandingan yang mempertemukan keduanya, Benfica dengan dua hasil menang atas Toulouse.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: