Meskipun Anies Kalah, di Muratara Nasdem Menang, Berikut Peringkat Sementara 10 Parpol Peroleh Suara Terbanyak

Meskipun Anies Kalah, di Muratara Nasdem Menang, Berikut Peringkat Sementara 10 Parpol Peroleh Suara Terbanyak

Meskipun Anies Kalah, di Muratara Nasdem Menang, Berikut Peringkat Sementara 10 Parpol Peroleh Suara Terbanyak--

MURATARA, LINGGAUPOS.CO.ID – Meskipun pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar kalah di Musi Rawas Utara (Muratara). Namun Partai Nasdem sementara peroleh suara terbanyak.

Hal ini seperti dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari laman KPU RI, yang diupdate pukul 17.30 WIB, Jumat 16 Februari 2024.

Dari data KPU tersebut, diketahui sementara Nasdem yang memperoleh suara terbanyak di Muratara.

Baru kemudian diikuti dengan PDIP di peringat kedua. Selanjutnya Gerindra di peringkat ketiga.

BACA JUGA:Usung Prabowo Gibran, Gerindra Lubuk Linggau Raih 6 Kursi DPRD, Dapil 4 Dapat 3 Kursi

Kalaupun perolehan suara ini terus konsisten hingga 100 persen, maka bisa dipastikan pucuk pimpinan DPRD Muratara berganti.

Berikut 10 besar sementara perolehan suara parpol di Muratara.

1. Nasdem 3.962 suara

2. PDIP 3.274 suara

BACA JUGA:NasDem Lubuk Linggau Klaim Raih 21.968 Suara atau 5 Kursi DPRD

3. Gerindra 3.183 suara

4. Golkar 2.487 suara

5. PKB 2.296 suara

6. Demokrat 2.007 suara

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: