Antisipasi Banjir Susulan, Tanggap Darurat Bencana di Muratara Diperpanjang

Antisipasi Banjir Susulan, Tanggap Darurat Bencana di Muratara Diperpanjang

Tanggap darurat bencana banjir di Muratara diperpanjang-Dokukmen-linggaupos.co.id

BACA JUGA:Banjir Menggenangi 3 Titik Jalan Lintas Musi Rawas – Muba, ini Pesan untuk Pengendara

Pemprov sumsel bakal menghitung dampak kerusakan dan bantuan yang akan diberikan. Hal ini disampaikan Penjabat Gubernur Sumatera Selatan, agus fatoni dikutip LINGGAUPOS.CO.ID, Selasa, 1 januari 2024.

“Kita sedang siapkan langkah-langkah apa yang akan dilakukan bersama kabupaten/kota, termasuk untuk rumah-rumah yang rusak dan sebagainya," terang Agus Fatoni. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di sudut kanan atas di aplikasi WhatsApp. Atau gabung di WhatsApp Grup melalui LINK INI.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: