Bunga Dandelion Bisa Dimakan dengan Kandungan Zat Gizi yang Tinggi, ini Cara Merawatnya

Bunga Dandelion Bisa Dimakan dengan Kandungan Zat Gizi yang Tinggi, ini Cara Merawatnya

Bunga Dandelion--pixabay.com

BACA JUGA:Bunga Labu, Bunga Cantik yang Bisa Dimakan, Berikut Manfaat, Efek Samping dan Tips Mengonsumsinya

Masa Berbunga Bunga Dandelion

Setelah 3 bulan tanam, tanaman dandelion akan mulai berbunga. Pada awal berbunga,bunga dandelion berwarna kuning dan akan berwarna putih saat mulai menua.

Kepala bunga dandelion berdiameter sekitar 2-5 cm dan seluruhnya terdiri dari sinat kuntum. 

Bunga yang matang akan berubah menhadi kepala am yaitu berbentuk bulat. Bunga yang sudah tua akan terbang jika tertiup angin.

BACA JUGA:Tidak Mistis, Ini 5 Manfaat Bunga Kantil yang Jarang Orang Ketahui, Sangat Baik Bagi Kesehatan

Inilah cara merawat bunga dandelion yang bisa dimakan dengan kandungan zat gizi yang tinggi. Semoga bermanfaat dan menginspirasi.(*)

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: