Masker Beras Ampuh Mencerahkan Wajah, Berikut 10 Cara Membuatnya

Masker Beras Ampuh Mencerahkan Wajah, Berikut 10 Cara Membuatnya

Cara membuat masker air beras--Frepik.com

BACA JUGA:Nasib Perkawinan Anak Tersangka Pembunuhan Besan di Musi Rawas, Anak Korban: Aku Dak Sudi Lagi Samo Riko

- Tiriskan beras yang sudah direndam lalu haluskan dengan blender menggunakan air susu murni.

- Aplikasikan masker ke kulit dengan kuas masker, biarkan hingga kering.

- Bilas hingga bersih.

5. Beras dan Madu

BACA JUGA:5 Cara Penataan Ruang Tamu Minimalis Modern untuk Rumah Mungil

Masker beras dan madu dapat memberikan efek mencerahkan dan menghaluskan kulit. 

Cara membuat masker beras dan madu.

- Cuci beras hingga bersih, kemudian rendam semalaman.

- Tiriskan beras yang sudah direndam lalu haluskan dengan blender menggunakan air yang baru.

BACA JUGA:PERINGATAN, Bagi yang Hendak Wisata ke Pahawang, Catat 5 Hal ini, Sebelum Tahun Baru 2024

- Saring beras dengan kain.

- Campurkan ampas yang tersaring di kain dengan madu.

- Aplikasikan masker ke kulit dengan kuas masker, biarkan hingga kering.

- Bilas hingga bersih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: