9 Cara Buat Masker Susu, Gampang dan Murah, Hasilnya Bikin Kulit Anda Glowing

9 Cara Buat Masker Susu, Gampang dan Murah, Hasilnya Bikin Kulit Anda Glowing

Cara membuat masker susu--freepik.com

BACA JUGA:Kronologis Lengkap Pembunuhan Besan di Musi Rawas, Motifnya Orang Tua Marah Anaknya Ditikam Mertua

- Oleskan pada wajah dan tunggu sekitar 15 menit.

- Jika sudah, bilas menggunakan air hangat hingga bersih.

3 . Masker Susu + Kopi

Kombinasi susu dan kopi juga tidak kalah efektif untuk dijadikan masker wajah. 

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Duel Besan di Musi Rawas Berujung Maut

Bubuk kopi sendiri diketahui mengandung protein, kafein, asam amino dan mineral yang membantu mengangkat sel kulit mati. 

Selain itu, kandungan aktif di dalam kopi juga bisa membantu untuk membuat kulit wajah terasa lebih halus.

Cara Membuat:

- Ambil 2 sendok makan susu bubuk dan 2 sendok makan kopi.

BACA JUGA:Nasib Ajudan Bupati Kubar yang Aniaya Sopir Truk Hingga Terkapar, Diperiksa Denpom Samarinda

- Selanjutnya, tambahkan air secukupnya hingga tekstur kedua bahan yang dicampur berubah menjadi pasta.

- Oleskan pada wajah hingga merata.

- Tunggu selama kurang lebih 15 menit dan bilas menggunakan air bersih

4 . Masker Susu + Jeruk Nipis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: